Perempuan Yang Rambutnya Menjuntai
Ada sendu yang kemudian haru. Perempuan itu menjatuhkan rambutnya, membiarkan beban-beban runtuh sekaligus. Baginya, rambut itu punya kisah di mana rindu, pekat, dan sayu melupakan hatinya (Uwan Urwan).
Riwayat Penulis: Uwan Urwan adalah blogger, penulis lepas, dan pemilik Uwan’s Art. Pria kelahiran Situbondo 1988 itu juga pelukis aliran surealis yang sudah menerbitkan buku kumpulan puisi tunggal, “Ini Tentang…Serumpun Tak Berima” (diterbitan PEDAS Publishing) dan Coloring for Adult Beautiful of Flora (diterbitkan mayor CIF). Prestasi lain, juara lomba puisi Mothers Week FMIPA Universitas Brawijaya pada 2007 dan kampiun menulis puisi DIKMA STKIP PGRI Situbondo.Â